Pengertian dan Contoh Kata Turunan/Jadian

Sebelumnya saya mengulas mengenai Bentuk dan Jenis kata, pada artikel ini masih membahas mengenai kata. Pada ulasan ini saya akan mengulas mengenai Pengertian dan Contoh Kata Turunan/Jadian.

sebelumnya kita pahami dulu apa arti dari Kata Turunan/Jadian, yang di maksud dengan kata jadian adalah kata yang mendapatkan imbuhan, yang berupa awalan, sisipan atau akhiran ditulis serangkai. Adapun Contoh Kata Turunan/Jadian adalah :

Contoh :

  • Menang
  • Katakan
  • asuhan
  • geligi
  • berlari
  • gelembung

Jika bentuk dasarnya berupa gabungan kata yang mendapatkan awalan dan akhiran, maka kata-kata itu di tulis serangkai.

Contoh :
  • catur wulan
  • bumiputra
  • mahasiswa
  • peribahasa
  • tunanetra
  • purnawirawan

Jika itu mendapat awalan atau akhiran, maka ditulis serangkaian dengan kata yang mengikutinya atau menda-huluinya, kalu bentuk dasarnya berupa gabungan kata :

Contoh :
  • mata pelajaran
  • bertanggung jawab

Demikian kami sampaikan mengenai Pengertian dan Contoh Kata Turunan/Jadian, terimaksih sudah berkunjung dan semoga bermanfaat.

Pengertian dan Contoh Kata Turunan/Jadian Pengertian dan Contoh Kata Turunan/Jadian Reviewed by pinggir huta on Desember 02, 2015 Rating: 5

Tidak ada komentar:

Diberdayakan oleh Blogger.